Belajar OOP pada PHP

5:06 AM
Belajar OOP pada PHP
Di Posting Oleh : wandi
Kategori : PHP

Logo PHP


Halo Teman tetap semangat. Di kesempatan kali ini saya akan membagikan materi materi lagi kali ini mengenai OOP pada PHP. Sebetulnya OOP di bahasa lain juga sama saja kalo konsepnya tetapi kalo coding mungkin berbeda. Baik langsung saja tampa berbasa basi lagi saya bagikan materi materi untuk belajar OOP pada PHP.

Sebelum itu telintas dalam pikiran kita mengapa kita harus belajar OOP ? banyak sekali teman keuntungannya salah satunya banyak sekali framework framework yang menggunakan OOP ini, karena itu sebelum kita belajar framework kita harus belajar dan mengerti dulu OOP. Baik inilah materi materi untuk belajar OOP pada PHP.


1. Mengenal OOP di PHP
2. OOP metode SET dan GET pada PHP
3. OOP Construct dan Destruct pada PHP
4. OOP inheritans / pewarisan pada PHP


Oke itulah materi materi untuk belajar OOP di PHP semoga bermanfaat dan sampai jumpa lagi di lain kesempatan .
Mau liat atau download source code aplikasi premium bisa disini.
Previous
Next Post »
0 Komentar