Penjelasan mengenai pengertian java, edisi java, serta kelebihan dan kekurangan java
Di Posting Oleh : wandi
Kategori : Informasi java
Mau liat atau download source code aplikasi premium bisa disini.
Di Posting Oleh : wandi
Kategori : Informasi java
A. Pengertian bahasa pemprograman Java
Java adalah bahasa pemprograman atau programming language yang dibuat oleh James Gosling dan bergabung dengan Sun Microsystemm Inc saat ini merupakan bagian dari Oracle . Rilis resmi level beta dilakukan pada november tahun 1995 . Lebih jauh mengenai sejarah javaBaca juga sejarah bahasa pemprograman java
B. Edisi java
Java adalah bahasa yang multiplatform , maksudnya bisa di jalankan di sembarang platform ,sepeti slogannya " tulis sekali, jalankan di mana pun " . Java ini memiliki 3 edisi , yaitu :1. Standard Edition
Menyediakan lingkungan pemgembangan yang banyak fitur , aman , stabil dan cross-platform . Edisi ini mendukung database , user interface , i/o , dan pemprograman jaringan .2. Enterprise Edition
Mendukung pengembangan JavaBeans , XML , JavaServer , dan kawan kawan .3. Micro Editon
Edisi ini unutuk beragam costumer electronic , seperti smart card , cell phone , dkk .Baca juga Bahasa untuk pemprograman mobile
C. Kelebihan dan kekurangan Java
Apapun di dunia ini memiliki kekurangan apalagi ini buatan manusia , pasti memiliki kekurangan dan juga kelebihan .Kelebihan
Banyak sekali kelebihan kelebihan java, diantaranya:
- Multiplatform , seperti slongannya " sekali tulis , jalankan dimana pun " . Maka java ini tinggal menulis sekali dan bisa dijalankan di sembarang platform .
- OOP , mendukung oop ( object oriented programming ) atau pbo ( pemprograman berorientasi objek )
- Banyak library , java ini terkenal dengan banyak librarynya dan ini memudahkan para programmer programmer java untuk membangun aplikasi .
- Mudah di perlajari , maksudnya jika kawan kawan sudah pernah belajar C++ , dan mencoba untuk belajar java , maka akan mudah di pelajari karena memiliki sintaks seperti bahasa pemprograman C++ .
Kekurangan
Kekurangan java mungkin lebih sedikit dari kelebihannya, diantaranya
- kurang kompatibel , multiplatform nya .
- Pengunaan memori yang banyak .
Baca juga Pengetian intel XDK, membuat aplikasi android dengan HTML
Akhir kata
Bahasa pemprograman java menurut saya sangat penting sekali di pelajari, selain mudah dalam memahami konsep OOP. Bahasa java juga perkembangan dalam dunia teknologi sangat pesat , salah satu contohnya adalah Android. Semoga artikel ini bermanfaat, jangan lupa share dan tinggalkan komen.
Mau liat atau download source code aplikasi premium bisa disini.
0 Komentar